Minggu, 25 Januari 2026

Arsip Jan 24, 2026

Pentas Seni SD Kartini 1 Sekupang Memukau Pengunjung BCS Mall Batam

batampos — Ratusan pasang mata pengunjung Mall Batam City Square (BCS) tertuju ke panggung utama saat siswa SD Kartini 1 Sekupang menampilkan beragam pertunjukan seni. Melalui pentas seni bertema Menembus Ruang dan Waktu, sekolah ini mendorong kepercayaan diri dan...

Diduga Dikeroyok WNA, Pengemudi Taksi Online Laporkan ke Polisi

batampos — Seorang pengemudi taksi online di Kota Batam menjadi korban pengeroyokan yang diduga melibatkan warga negara asing (WNA). Insiden yang dipicu senggolan kendaraan itu memicu reaksi solidaritas dari komunitas ojek dan taksi online yang mendatangi Polresta Barelang, Sabtu...

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

batampos - Rumah Sakit BP Batam (RSBP Batam) melakukan serangkaian kunjungan kerja ke Provinsi Kepulauan Riau guna memperkuat layanan kesehatan strategis serta mendorong pertukaran gagasan antarinstansi di wilayah kepulauan. Kunjungan tersebut dipimpin Direktur RSBP Batam, dr. Tanto Budiharto, didampingi Wakil...

Semarak Imlek Mulai Terasa di Batam, Warga Berburu Angpau hingga Kue Khas

batampos — Nuansa merah khas perayaan Tahun Baru Imlek mulai terasa di pusat-pusat perbelanjaan Kota Batam. Sejak akhir pekan, warga tampak antusias berburu angpau, pernak-pernik dekorasi, hingga kue khas Imlek menjelang perayaan yang jatuh pada 17 Februari 2026. Pantauan Batam...

Rentetan Kebakaran di Batam, Damkar Buka Layanan Pengaduan 24 Jam

batampos — Maraknya kejadian kebakaran dalam beberapa waktu terakhir di Kota Batam mendorong Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkar) Kota Batam meningkatkan langkah pencegahan. Selain mengimbau kewaspadaan warga, Damkar juga membuka layanan pengaduan kebakaran selama 24 jam. Kepala Bidang Pencegahan...

Polisi Kawal Distribusi Air Bersih untuk Warga Tanjung Sengkuang

batampos — Gangguan pasokan air bersih di Kelurahan Tanjung Sengkuang, Kecamatan Batuampar, mendapat perhatian serius aparat kepolisian. Untuk memastikan kebutuhan dasar warga tetap terpenuhi, polisi turun langsung mengawal pendistribusian air bersih menggunakan mobil tangki selama akhir pekan. Kegiatan pengamanan distribusi...

Polisi Selidiki Legalitas Jukir Korban Pengeroyokan di Bengkong, Parkir Liar Jadi Sorotan

batampos — Kepolisian Resor Kota (Polresta) Barelang tidak hanya mengusut kasus pengeroyokan terhadap seorang juru parkir di kawasan Bengkong, Kota Batam, tetapi juga mendalami legalitas juru parkir yang menjadi korban. Langkah ini dilakukan untuk mengungkap latar belakang kejadian secara...

Capella Honda Kepri Edukasi Keselamatan Berkendara Lewat Tips 5P+

batampos - Risiko kecelakaan lalu lintas dapat mengintai siapa saja, bahkan ketika pengendara merasa berada di posisi benar. Karena itu, kemampuan pengendara dalam mengenali serta merespons potensi bahaya menjadi kunci utama pencegahan kecelakaan lalu lintas. Menyadari hal itu, Capella Honda...

TPS Baru di Batuaji Mulai Beroperasi, Solusi Atasi Tumpukan Sampah

batampos - Pemerintah Kecamatan Batuaji mulai mengoperasikan tempat penampungan sampah sementara (TPS) baru di Jalan Diponegoro, tepatnya di seberang TPU Sei Temiang. Kehadiran TPS ini diharapkan mampu mengurai persoalan tumpukan sampah yang selama ini dikeluhkan warga. Camat Batuaji, Addi Harnus,...

Distribusi Air di Tanjung Sengkuang dan Batu Merah Berangsur Normal

Rekayasa Jaringan Berhasil, Ariastuty Pimpin Koordinasi RT/RW batampos - Krisis air bersih yang sempat memicu keluhan warga di Tanjung Sengkuang dan Batu Merah mulai berangsur teratasi. BP Batam memastikan distribusi air ke rumah-rumah warga kini telah berjalan kembali, disertai penguatan...

Trending

Kampanye di Masjid, Caleg DPRD Batam Disidang

batampos- Kampanye yang dilakukan MH, caleg DPRD Batam Dapil 6 di sebuah masjid ternyata bergulir di Pengadilan Negeri Batam....
- Advertisement -

Batam di Ambang Krisis Air Bersih

Narkotika Sudah Memengaruhi Aparat