Rabu, 28 Januari 2026

Air Normal 5 Bulan Lagi

9 Stress Area Ditangani Bertahap

spot_img

Berita Terkait

spot_img
Truk tangki air mengisi tandon penampungan air bersih di wilayah Tanjung Sengkuang, Batuampar, Selasa (20/1). F. Cecep Mulyana/Batam Pos

batampos – Persoalan krusial di Kota Batam, terutama terkait ketersediaan air bersih, diklaim mulai menunjukkan titik terang meski penyelesaiannya belum bisa dilakukan secara menyeluruh dalam waktu singkat.

Wali Kota Batam sekaligus Kepala BP Batam, Amsakar Achmad, mengungkapkan saat ini masih terdapat 18 wilayah yang masuk kategori stress area akibat pasokan air bersih yang bermasalah. Namun, keterbatasan anggaran membuat pemerintah belum mampu menangani seluruh titik tersebut secara bersamaan.

“Karena anggaran harus direncanakan dengan matang, tidak mungkin 18 titik diselesaikan dalam satu waktu. Untuk tahap awal, sembilan stress area yang kita tangani,” ujar Amsakar, Senin (26/1).

BACA SELENGKAPNYA DI harian.batampos.co.id

Update